Suratdokter.com – Demam berdarah dengue (DBD) merupakan penyakit yang disebabkan adanya mutasi virus dengue. Penderita DBD biasanya meningkat saat musim hujan. Hal ini sebenarnya dipengaruhi oleh faktor lingkungan dan juga suhu. Virus ini disebarkan melalui gigitan Aedes aegypti.
Untuk mencegah berbagai dampak DBD, seseorang bisa melakukan berbagai macam alternatif. Hal ini bertujuan untuk mencegah mutasi virus penyebab penyakit DBD. Berikut ini beberapa cara mencegah penularan virus DBD:
1. Rajin Menguras Bak Mandi
Menghindari genangan air yang tidak berguna bisa dijadikan sebagai strategi pencegahan demam berdarah dengue. Anda juga wajib menguras bak mandi setidaknya 1 bulan sekali untuk mencegah mutasi nyamuk Aedes.
2. Menjaga Kebersihan dan Pola Makan
Penerapan pola hidup yang sehat dan rutin menjaga kebersihan lingkungan bisa Anda gunakan untuk pencegahan DBD. Anda bisa membiasakan hidup sehat dengan makan teratur dan menjaga kebersihan. Hal ini membuat nyamuk Aedes aegypti tidak mudah mengalami mutasi sehingga resiko terjangkit DBD sangat minim.
Demam berdarah dengue bisa menyerang siapa saja mulai dari anak-anak hingga orang tua. Untuk mengetahui diagnosis DBD, seseorang bisa mengenali melalui beberapa tanda kemudian berkonsultasi dengan dokter. DBD sangat berbahaya lantaran bisa berdampak pada kematian. ***
Baca juga:
- Mengapa Gigitan Nyamuk terasa Gatal? Ini Penjelasan Ilmiahnya
- Gatal Setelah Digigit Nyamuk Ternyata Berasal dari Air Liurnya, Kok Bisa?
- Malaria Kembali Muncul di Amerika Serikat Setelah Dua Dekade
Penulis: Santi
Editor: Tia Mardwi